Tuesday, September 25, 2012

Bisnis Kripik Buah Malang








Keripik Buah Malang – Siapa yang tak kenal akan makanan keripik, makanan yang masuk ke dalam katagori cemilian ini memiliki banyak variasi dan model baik buah maupun sayuran. Tak hanya cocok untuk cemilian semata, dengan sedikit inovasi dan kemasan yang baik keripik bisa menjadi lahan bisnis yang menggiurkan, dimana salah satunya yang diberdayakan di kota malang.

Dengan inovasi yang terus dikembangkan keripik buah malang yang tadinya terkenal akan keripik apelnya saja kini telah memiliki banyak variasi dari keripik buah malang itu sendiri.

Kini setidaknya terdapat 7 keripik buah malang yang diberdayakan antara lain :

Keripik Buah Apel.
Keripik Buah Nangka.
Keripik Buah Rambutan.
Keripik Buah Nanas.
Keripik Buah Salak.
Keripik Buah Mangga.
Keripik Buah Kelengkeng

Untuk Aneka produk dari Keripik buah Malang ini tak haya enak sebagai cemilian namun juga Sehat, Higienis dan aman untuk dikonsumsi siapa saja dibuat dari bahan segar berkwalitas serta bernutrisi.

Rata-rata untuk produk keripik buah malang sendiri khususnya yang telah memiliki brand sendiri telah melalui tahap proses pemeriksaan dan perijinan Departemen Kesehatan RI.

Info Terkait:


Download